Burung Merak

Scientific classification
Kingdom: Animalia
Phylum: Chordata
Class: Aves
Order: Galliformes
Family: Phasianidae
Subfamily: Phasianinae
Genus: Pavo
Linnaeus, 1758
Species
Pavo cristatus
Pavo muticus
Merak adalah tiga dari spesies burung dalam genus Pavo dan Afropavo dari familia ayam hutan (pheasant), Phasianidae, sangat dikenal karena jantannya mempunyai ekor yang indah dengan pola lingkaran-lingkaran seperti mata yang biasanya dipamerkan sebagai bagian dari ritual perkawinan. Jantannya disebut peacock, betina disebut peahen sedangkan anaknya disebut peachick. Merak betina dewasa berwarna abu-abu atau coklat :

Jenis-jenis merak :
  • Merak India, Pavo cristatus. Diternakkan di Asia Selatan

  • Merak Hijau, Pavo muticus. Berkembang di Burma dan Jawa Timur
  •  
  • Merak Kongo, Afropavo congensis
  •  
  •  
  •  
(terjemahan bebas dari www.wikipedia.org)

Artikel Terkait